Page 58 - Titip Doa
P. 58
Abdurrahman
hafizhuddin
'ampunilah seluruh dosa-
dosaku dari yang disengaja
ataupun tidak
ampuni dosa kedua orang tuaku
dan orang-orang yang kusayangi
berikanlah rizki yang berkah dan
melimpah untuk ku dan kedua
orang tuaku
panjangkan umur kedua orang
tuaku
mudahkanlah aku di setiap
urusanku
berikanlah hasil yang terbaik
untuk seluruh urusanku
berikanlah tempat kerja terbaik
untuku
pertemukanlah dengan jodoh
terbaik